Sebagai pengajar, tentunya kita menginginkan hasil evaluasi, bagaimana cara kita mengajar, apakah memang mudah dipahami, bagaimana pengaturan waktunya dan sebagainya. Sedangkan bagi pengelola program pendidikan, perlu juga mengetahui apakah para pengajar telah melakukan tugasnya sesuai yang diinginkan. Bagaimana cara kita mengetahuinya, adakah suatu instrumen yang dapat digunakan untuk menilai hal tersebut?
Hari: 1 Mei 2008
Perlukah seorang front liners memahami aspek hukum?
Front liners yang dimaksud dalam tulisan ini adalah petugas yang berhubungan langsung dengan nasabah, pada Kantor Cabang Bank, yang tugasnya adalah melayani kebutuhan nasabah, seperti: menyetor atau mengambil tabungan, membuka simpanan, transfer rekening dan sebagainya.
Lanjutkan membaca “Perlukah seorang front liners memahami aspek hukum?”