
Setiap kali, kami ingin mengadakan pertemuan di suatu lokasi yang mengingatkan kebersamaan saat-saat masih kuliah dulu. Kebetulan teman seangkatan, menawarkan untuk ketemu di kebun tantenya di daerah Cibedug. Makanan sharing dari teman-teman yang memang ahli memasak.

Pertama-tama yang ditanya adalah bagaimana cara mencapai lokasi. Kebetulan sebagian besar teman-teman saya setelah lulus kuliah masih bekerja yang dekat dengan keahliannya, dan tinggal di seputaran Bogor-Ciawi. Lanjutkan membaca “Jalan-jalan ke Kebun Cibedug”