Bogor Heritage Trail: Pulo Geulis, Pulau di tengah sungai Ciliwung

Kepadatan penduduk di Pulo Geulis (foto diambil dari rumah kang Lili Hambali, pembuat barongsai di Bogor).

Pulo Geulis adalah nama sebuah pulau kecil di tengah sungai Ciliwung, di kota Bogor. Terletak di kelurahan Babakan Pasar, Kecamatan Bogor Tengah.

Sebetulnya bukan pulau dalam arti seperti yang kita bayangkan, serta bukan delta di muara sungai. Pulo Geulis terbentuk karena aliran sungai Cilwung terbelah, kemudian menyatu kembali, membentuk daerah daratan yang mirip pulau dengan wilayah sekitar 3,5 ha (Wikipedia).

Lanjutkan membaca “Bogor Heritage Trail: Pulo Geulis, Pulau di tengah sungai Ciliwung”

Iklan